INILAHCOM, Kabul--Para pejabat Afghanistan mengatakan sedikitnya 40 orang tewas dan puluhan lainnya terluka dalam ledakan di sebuah pertemuan para ulama di ibu kota, Kabul hari Selasa (20/11/2018).
Juru bicara Kementerian Dalam Negeri Najib Danish mengatakan kepada VOA bahwa penyerang meledakkan rompi yang sarat bahan peledak ketika orang-orang berkumpul untuk merayakan hari raya Maulid Nabi Muhammad di aula pernikahan setempat.
Belum ada pihak yang mengklaim bertanggung jawab atas ledakan itu. [voa/lat]
Let's block ads! (Why?)
Baca Kelanjutan Pertemuan Ulama di Kabul Dibom, 40 Tewas : https://ift.tt/2zk2xO5
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Bekas Mata-mata CIA Divonis 20 Tahun
INILAHCOM, Alexandria, VA--Seorang bekas mata-mata CIA, Kevin Patrick Mallory, 62 tahun, divonis hu… Read More...
Pesawat Melintas Teluk Persia Bisa Ditembak
INILAHCOM, Dubai--Para diplomat AS memperingatkan maskapai-maskapai komersial AS yang terbang melin… Read More...
Dua Koran Membuat Wakil Kanselir Austria Mundur
INILAHCOM, Wina--Wakil Kanselir Austria, Heinz-Christian Strache mengundurkan setelah dua surat kab… Read More...
Ledakan Bom di Mesir Lukai 16 Turis
INILAHCOM, Kairo--Sedikitnya 16 orang luka-luka dalam ledakan bom yang diarahkan pada sebuah bus pa… Read More...
Tegang di Timteng, Menlu China dan Iran Bertemu
INILAHCOM, Beijing--Menteri Luar Negeri China Wang Yi dan Menteri Luar Negeri Iran Mohammad Javad Z… Read More...
0 Response to "Pertemuan Ulama di Kabul Dibom, 40 Tewas"
Posting Komentar