Search

Selamat! 75.083 Orang Lolos Seleksi Administrasi PPPK 2022, Cek Ini Rincian Gaji PPPK Sesuai Golongan - Klik Pendidikan

KLIK PENDIDIKAN - Kemenag RI telah menetapkan sebanyak 75.083 orang dinyatakan lolos seleksi administrasi PPPK Kemenag 2022

75.083 pelemar yang dinyatakan lulus seleksi administrasi adalah pelamar yang memenuhi syarat administrasi sesuai dengan pengumuman Nomor P-6072/SJ/B.II.2/KP.00.1/12/2022 tanggal 20 Desember 2022 tentang Pelaksanaan CPPPK Kemenag 2022.

Pendaftar seleksi calon PPPK Kemenag 2022 total mencapai 224.518 pelamar, sementara, untuk PPPK Kemenag 2022 hanya membuka formasi sebanyak 49.549.

Usai ditetapkan sebanyak 75.083 pelemar lolos seleksi administrasi PPPK Kemenag 2022, selanjutnya berhak untuk mengikuti seleksi kompetensi dengan menggunakan Computer Assisted Test (CAT) dan Tes Moderasi Beragama dengan CAT.

Baca Juga: AKHIRNYA TERJAWAB SUDAH Nasib Honorer Tahun 2023 Diangkat ASN atau Dihentikan Semuanya, DPR: Tolong....

Kartu tanda peserta ujian dapat dicetak oleh pelamar yang dinyatakan lulus seleksi administrasi melalui laman sscasn.bkn.go.id setelah hasil sanggah diumumkan.

Adapun waktu, lokasi, dan ketentuan pelaksanaan seleksi Kompetensi dengan CAT akan diumumkan pada laman KLIK DI SINI

Untuk mengetahui daftar 75.083 nama dinyatakan lolos hasil seleksi Administrasi PPPK Kemenag 2022 bisa melihat dengan cara KLIK DI SINI

Jadwal lengkap PPPK Kemenag 2022

- Pengumuman hasil seleksi administrasi: 12-15 Januari 2023

Adblock test (Why?)



"selamat" - Google Berita
January 18, 2023 at 12:58PM
https://ift.tt/7DQPMtx

Selamat! 75.083 Orang Lolos Seleksi Administrasi PPPK 2022, Cek Ini Rincian Gaji PPPK Sesuai Golongan - Klik Pendidikan
"selamat" - Google Berita
https://ift.tt/mYMoD3l
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Selamat! 75.083 Orang Lolos Seleksi Administrasi PPPK 2022, Cek Ini Rincian Gaji PPPK Sesuai Golongan - Klik Pendidikan"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.