Search

Kisah di Balik Lagu Selamat Tinggal Virgoun, Ketemu Mantan di Mall Jadi Inspirasi - Tribun Jateng

Kisah di Balik Lagu Selamat Tinggal Virgoun, Ketemu Mantan di Mall Jadi Inspirasi

TRIBUNJATENG.COM - Virgoun mengungkap kisah di balik lagu Selamat (Selamat Tinggal).

Hal ini diungkap oleh Virgoun saat menjadi bintang tamu di Lapor Pak.

Dalam kesempatan tersebut, Virgoun mengaku bahwa sebagian besar karya-karyanya terinspirasi dari keluarga.

Beberapa single yang dirilis oleh Virgoun terinspirasi dari keluarga.

Berbeda dengan karya-karyanya ketika bersama Last Child.

Andre Taulany kemudian menanyakan video klip yang berkaitan dengan seseorang yang kembali bertemu, tetapi sudah memiliki kehidupan yang berbeda.

"Ada tuh yang video klipnya udah gede, itu udah punya anak dia.

Harusnya itu anaknya kita," ucap Andre Taulany.

"Oh, Selamat (Selamat Tinggal)," terang Virgoun.

"Nah, seharusnya lu sama gue punya anak itu, ternyata bukan," jelas Andre Taulany lagi.

"Oh, itu featuring sama Kak Audy," timpal Kiky Saputri.

"Betul," jelas Virgoun.

Virgoun kemudian mulai menyanyikan penggalan lagu Selamat (Selamat Tinggal).

Adblock test (Why?)



"selamat" - Google Berita
March 09, 2023 at 05:02PM
https://ift.tt/5Qx0usU

Kisah di Balik Lagu Selamat Tinggal Virgoun, Ketemu Mantan di Mall Jadi Inspirasi - Tribun Jateng
"selamat" - Google Berita
https://ift.tt/WQb23hM
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Kisah di Balik Lagu Selamat Tinggal Virgoun, Ketemu Mantan di Mall Jadi Inspirasi - Tribun Jateng"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.