Search

FAKTA-FAKTA Hilangnya Pendaki di Gunung Guntur: Ditemukan Selamat, Lemas, dan Nyaris Telanjang - Tribunnews.com

TRIBUNNEWS.COM - Fakta-fakta hilangnya pendaki bernama Afrizal Putra Martian (16) di Gunung Guntur kini telah ditemukan selamat.

Pendaki bernama Afrizal Putra Martian (16) sempat dilaporkan hilang di Gunung Guntur, Garut.

Afrizal dinyatakan hilang pada Sabtu (4/7/2020), pagi.

Korban yang berasal dari Desa Cigarungsang, Kecamatan Cilawu, Kabupaten Garut berangkat mendaki bersama empat orang temannya pada jumat (3/7/2020) pukul 14.30 WIB.

Baca: Misteri Hilangnya Pendaki di Gunung Guntur, Sebelumnya Ada Kejadian Sama, Kondisi Korban Mengenaskan

Afrizal ditemukan dalam kondisi selamat pada Minggu (5/7/2020).

Namun, saat ditemukan dalam keadaan lemas dan hanya mengenakan celana dalam.

Jalur pendakian menuju Gunung Guntur, Kamis (24/8/2017). Para pendaki Gunung Guntur mengeluhkan pungutan liar yang sering terjadi oleh warga sekitar saat akan mendaki.
Jalur pendakian menuju Gunung Guntur. (Tribun Jabar/Firman Wijaksana)

Berikut fakta- fakta lengkap yang Tribunnews.com rangkum dari berbagai sumber:

Ditemukan dalam Kondisi Selamat

Afrizal berhasil ditemukan oleh Tim SAR setelah dilakukan pencarian.

Saat ditemukan, Afrizal dalam kondisi selamat.

Let's block ads! (Why?)



"selamat" - Google Berita
July 07, 2020 at 06:29AM
https://ift.tt/3e5eUPB

FAKTA-FAKTA Hilangnya Pendaki di Gunung Guntur: Ditemukan Selamat, Lemas, dan Nyaris Telanjang - Tribunnews.com
"selamat" - Google Berita
https://ift.tt/35maaAR
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "FAKTA-FAKTA Hilangnya Pendaki di Gunung Guntur: Ditemukan Selamat, Lemas, dan Nyaris Telanjang - Tribunnews.com"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.