Search

Selamat dari Kecelakaan Horor, Tim Medis F1: Telat 5 Detik Nasib Grosjean Bisa Beda - Okezone

SAKHIR – Kepala Tim Medis Formula 1 (F1), Dr Ian Roberts, membicarakan soal kecelakaan horor yang menimpa Romain Grosjean di F1 GP Bahrain 2020. Berhasil selamat dari kecelakaan mengerikan tersebut, Roberts mengklaim bahwa kondisi Grosjean bisa berbeda jika Steward telat lima detik saja dalam menyelamatkan sang pembalap.

Kecelakaan horor memang dialami Grosjean saat menjalani balapan di F1 GP Bahrain 2020 yang berlangsung di Sirkuit Internasional Bahrain, Minggu 29 November 2020 malam WIB. Mobil balap Grosjean menabrak pagar pembatas setelah bersenggolan dengan kendaraan Daniil Kyvat.

Romain Grosjean

Setelah menabrak, mobil balap Grosjean sontak langsung terbelah dua dan terbakar. Api terlihat berkobar besar di sirkuit tersebut. Beruntung, Steward bisa dengan sigap menghentikan kobaran api dan langsung menyelamatkan Grosjean.

BACA JUGA: Wajar Pembatas Rusak Diterjang Mobil Grosjean dalam Kecepatan Tinggi

Robets pun mengapresiasi kerja keras Steward yang telah sigap membantu Grosjean. Jika penyelamatan tak dilakukan dengan cepat, Roberts ragu Grosjean bisa berada dalam kondisi yang cukup baik seperti saat ini.

Grosjean sendiri diketahui langsung menjalani perawatan di rumah sakit. Ia tampak mengalami luka pada bagian kedua tangannya hingga perban membalut seluruh bagian telapaknya.

Let's block ads! (Why?)



"selamat" - Google Berita
December 01, 2020 at 10:17AM
https://ift.tt/3qbIqdT

Selamat dari Kecelakaan Horor, Tim Medis F1: Telat 5 Detik Nasib Grosjean Bisa Beda - Okezone
"selamat" - Google Berita
https://ift.tt/35maaAR
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Selamat dari Kecelakaan Horor, Tim Medis F1: Telat 5 Detik Nasib Grosjean Bisa Beda - Okezone"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.