Search

Pangeran William dan Kate Middleton Beri Ucapan Selamat Ulang Tahun Tanpa Gelar Pangeran Harry - Tribun Palu

TRIBUNPALU.COM - Putra kedua Pangeran Charles dan mendiang Putri Diana, Pangeran Harry, baru saja merayakan ulang tahunnya yang ke-36.

Diketahui, Pangeran Harry lahir di St Mary's Hospital, London, Inggris pada 15 September 1984.

Tentu pangeran yang bernama lengkap Henry Charles Albert David ini mendapatkan ucapan selamat dalam momen spesial pertambahan usianya.

Tak terkecuali dari sang kakak, Pangeran William dan istrinya, Kate Middleton.

Namun, diketahui dalam ucapan tersebut, Pangeran William dan Kate Middleton tidak menyematkan gelar kebangsawanan milik Pangeran Harry.

5 Tanda yang Terlihat sebelum Pangeran Harry dan Meghan Markle Keluar dari Kerajaan Inggris

Soal Keputusan Pangeran Harry Mundur dari Kerajaan Inggris, Sahabat Dekat: Ia Sudah Lama Menderita

5 Hal yang Harus Dilepas Pangeran Harry dan Meghan Markle Jika Mundur dari Kerajaan Inggris

Pangeran William dan Kate Middleton saat kelahiran Pangeran Louis, serta Pangeran Harry dan Meghan Markle.
Pangeran William dan Kate Middleton saat kelahiran Pangeran Louis, serta Pangeran Harry dan Meghan Markle. (Kolase Instagram/sussexroyal dan Instagram/kensingtonroyal)

Dikutip TribunPalu.com dari laman This is Insider, Duke dan Duchess of Cambridge memilih untuk tidak menuliskan gelar Pangeran Harry beberapa hari setelah rakyat Inggris meminta Ratu Elizabeth II untuk mencopot gelar tersebut.

Pada Selasa (15/9/2020) kemarin, Pangeran William dan Kate Middleton memberikan ucapan selamat ulang tahun kepada suami Meghan Markle.

Ucapan itu disampaikan lewat media sosial Twitter mereka yang terverifikasi, @KensingtonRoyal.

Namun, keduanya tidak menyematkan gelar Duke of Sussex untuk mengacu pada Pangeran Harry.

Padahal, sejumlah anggota keluarga Kerajaan Inggris lainnya masih menyebutkan gelar kebangsawanan itu.

Let's block ads! (Why?)



"selamat" - Google Berita
September 16, 2020 at 01:10PM
https://ift.tt/2ZGuI79

Pangeran William dan Kate Middleton Beri Ucapan Selamat Ulang Tahun Tanpa Gelar Pangeran Harry - Tribun Palu
"selamat" - Google Berita
https://ift.tt/35maaAR
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Pangeran William dan Kate Middleton Beri Ucapan Selamat Ulang Tahun Tanpa Gelar Pangeran Harry - Tribun Palu"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.