
jpnn.com, JAKARTA - Aktris Rina Nose turut memberi tanggapan soal kebebasan Jerinx SID dari tahanan.
Dia mengucapkan selamat kepada Jerinx SID yang sudah bisa berkumpul lagi bersama sang istri, Nora Alexandra.
"Selamat datang, selamat berkumpul kembali Bli Jerinx SID dan Nora," ungkap Rina Nose melalui akun miliknya di Instagram, Kamis (10/6).
Baca Juga:
Komedian berusia 37 tahun itu menyertakan foto Jerinx SID bersama Nora Alexandra.
Unggahan Rina Nose tersebut langsung dibalas oleh Jerinx SID.
"Hehehe terima kasih Rina Nose sehat selalu sekeluarga," jawab Jerinx SID.
Baca Juga:
Rina Nose dan Jerinx SID memang punya hubungan baik.
Saat Jerinx SID terjerat kasus, Rina Nose secara terbuka memberi dukungan.
"selamat" - Google Berita
June 10, 2021 at 05:05AM
https://ift.tt/2SmY0XU
Jerinx SID Bebas dari Tahanan, Rina Nose Ucap Selamat Datang - JPNN.com
"selamat" - Google Berita
https://ift.tt/35maaAR
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Jerinx SID Bebas dari Tahanan, Rina Nose Ucap Selamat Datang - JPNN.com"
Posting Komentar