Search

Isi Pidato Jenderal Nasution Korban Selamat Pemberontakan G30S PKI, Hari TNI yang Dihinakan - Zona Banten - Zona Banten

ZONABANTEN.com - Jenderal Abdul Haris Nasution atau yang lebih dikenal Jenderal Nasution, merupakan salah satu korban selamat pemberontakan Gerakan 30 September Partai Komunis Indonesia (G30S PKI).

Jenderal Nasution menjadi salah satu perwira tinggi militer TNI AD, yang namanya termasuk ke dalam daftar target penculikan pada pemberontakan G30S PKI.

Jenderal Nasution bisa selamat dari pemberontakan G30S PKI, berkat pengorbanan dari Kapten Pierre Tendean selaku ajudannya.

Baca Juga: Champions League: Zenit Sukses Bantai Malmo dengan Skor 4-0

Selain kehilangan teman dan ajudannya, Jenderal Nasution juga harus melepas kepergian dari putrinya, Ade Irma Suryani yang ikut terbunuh saat pemberontakan G30S PKI.

Sebagai penghormatan terakhir, Jenderal Nasution berpidato ketika melepas kepergian para Pahlawan Revolusi yang gugur akibat pemberontakan G30S PKI.

Pidato Jenderal Nasution dilakukan pada HUT TNI, yang pada waktu itu juga dilakukan pelepasan jenazah para Pahlawan Revolusi korban pemberontakan G30S PKI.

Baca Juga: Film G30S PKI Fiksi Atau Fakta? Simak Penjelasan Saksi Mata dan Ahli Sejarah

Dalam pidatonya, Jenderal Nasution menyampaikan bahwa hari angkatan bersenjata yang selalu gemilang kini telah dihinakan oleh fitnahan, pengkhianatan, dan penganiayaan.

Adblock test (Why?)



"selamat" - Google Berita
September 30, 2021 at 07:45AM
https://ift.tt/3AZa4j5

Isi Pidato Jenderal Nasution Korban Selamat Pemberontakan G30S PKI, Hari TNI yang Dihinakan - Zona Banten - Zona Banten
"selamat" - Google Berita
https://ift.tt/35maaAR
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Isi Pidato Jenderal Nasution Korban Selamat Pemberontakan G30S PKI, Hari TNI yang Dihinakan - Zona Banten - Zona Banten"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.